Bupati Kalatiku Pimpin Langsung Cek Covid-19 Di Perbatasan Toraja Utara – Palopo

738
0
Bupati Toraja Utara, Kalatiku Paembonan (kemeja putih).

Updatekareba.Com, Toraja – Bupati Toraja Utara, Kalatiku Paembonan, langsung memimpin tracking penelusuran virus covid 19 bersama tim satgas covid 19 di perbatasan Toraja Utara dan Palopo, Kecamatan Nanggala, Kabupaten Toraja Utara, Sulawesi Selatan, Jumat (20/3/2020) sore.

Di dampingi Kadis Kesehatan, Kasatpol PP , sekertaris Kominfo, Kabid holtikultura, dan Kepala Puskesmas Tondon, dr Lia.

Tim Satgas kofid 19 Kabupaten Toraja Utara hari ini tanggal 20 Maret 2020 tindakan pencegahan dengan melakukan penyemprotan lakukan penyemprotan di pos batas kaleakan kecamatan nanggala oleh satgas covid 19 toraja utara didukung oleh Dinas Kesehatan , dinas Satpol PP damkar dan Damkar , sinas pertanian dan dinas kominfo juga Puskesmas Tondon.

Detiap pengendara yang melintas di Periksa baik orang maupun kendaraannya yang masuk ke Toraja Utara baik itu roda dua roda empat.

Bagi penumpang diperiksa suhu tubuh dan riwayat perjalanannya, sedangkan kendaraan roda dua dan empat disemprotkan disenfektan.(*/UK)

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here